CARISID

lNDlKASl :

  1. CARISID melumpuhkan cacing dengan cara membendung aksi acetylcholine pada sambungan saraf ototnya dengan demikian cacing akan lumpuh dan dikeluarkan oleh kerja peristaltik usus sehingga akhirnya mati.
  2. CARISID berbentuk cairan, sehingga lebih mudah larut secara merata dan dosis menjadi tepat.

KANDUNGAN :
Piperazine Citrate 40 %

ATURAN PAKAI dan DOSIS :

    1. Umur 4-6 minggu dosis 30 ml. Dalam 3 liter air minum, untuk 100 ekor ayam.
    2. Umur 6 minggu ke atas dosis 60 ml.

Dalam 6-10 liter air minum, untuk 100 ekor ayam.
Pengendalian : Berikan CARISID dengan teratur setiap 5 minggu sekali.

KEMASAN :
1 Liter
5 Liter

KEMENTAN RI No. D.2404168 PTC.4

Description

Ayam penderita cacingan ringan, masih tampak sehat tetapi pertumbuhan maupun produksinya sudah terhambat. Sedang penderita cacingan hebat, ayam tampak lesu, pucat, kurus, nafsu makan turun, mencret, keluar cacing, pertumbuhan dan produksinya turun.
Cara paling efektif untuk menghindari cacingan adalah dengan :
1. Menjaga kebersihan kendang ayam.
2. Mencegah dan mengobati penyakit cacingan dengan CARISID.

Hubungi Kami